Fitur :
- Sudah menggunakan sistem digital dengan dilengkapi layar LCD yang besar.
- Berukuran kecil sehingga dapat dibawa kemana-mana tanpa Anda merasa terganggu.
- Dapat digunakan sebagai gantungan kunci. Walau ukurannya kecil tetapi akurasinya mencapai ±1%.
Pengoperasian pengukur tekanan roda TA115 sangatlah mudah, hanya menggunakan satu tombol saja. Tombol tersebut digunakan untuk menyalakan dan mematikan perangkat serta untuk mengubah satuan. Pengukur tekanan roda TA115 beroperasi dengan mengandalkan satu baterai 3V CR2032, suhu kerjanya -5 s.d. 50 °C.