Alat Pengukur EC / CF / PPM AMTAST RS100B ialah sebuah piranti ukur yang dapat difungsikan untuk membantu pengguna mengukur CF, EC, dan PPM. Alat ini juga memiliki jangkauan pengukuran yang lebih luas. Selain itu alat ini juga memiliki nilai akurasi yang tinggi sehingga dapat menghasilkan hasil pengukuran dengan akurat. Bentuk piranti yang portable dan juga sederhana akan sangat berguna bagi pengguna saat melakukan pengukuran di luar ruangan sehingga mudah dibawa kapan saja.
Perangkat ini biasa digunakan di bidang pertanian, perkebunan salah satunya untuk mengukur dan memonitor lingkungan hidroponik untuk tanaman. Alat ukur memiliki berbagai fitur dan spesifikasi yang dapat memudahkan pengguna dalam melakukan pengukuran. Alat ini juga memiliki desain portabel yang akan memudahkan pengguna membawa alat dan menyimpan alat. Piranti yang ekonomis dan alat ini juga efisien, sebab alat ini tidak memerlukan banyak biaya untuk pengukuranya.
Fitur Alat Pengukur EC / CF / PPM AMTAST RS100B :
- Alat akan mematikan daya secara otomatis jika tidak dioperasikan guna menghemat konsumsi daya alat.
- Terdapat fungsi penahan layar.
- Dapat beralih parameter di antara nilai CF, EC, dan PPM dengan mudah.
- Perangkat yang dirancang dapat tahan terhadap air.
- Tampilan layar LCD dengan penerangan yang dapat menyajikan hasil pengukuran dengan jelas.
- Dilengkapi dengan fungsi hold.
Ukurdanuji adalah unit bisnis dari JVM yang membidangi penyediaan instrumen pengujian dan pengukuran. Kami menyediakan semua intrumen pengukuran dan pengujian sesuai dengan yang Anda inginkan.
Bagi pemesanan langsung saja hubungi kami melalui kontak yang ada di website ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.