Alat Ukur Kekeruhan Portabel AMTAST TU006 merupakan alat ukur yang berfungsi untuk mengukur suatu tingkat hamburan cahaya yang dihasilkan oleh butiran yang terlarut dalam air atau larutan transparan lainnya serta mampu untuk menggambarkan isi dari butiran terlarut.
Alat ini secara luas banyak digunakan dalam pembangkit listrik, saluran air, stasiun pengolahan limbah domestik, pabrik minuman, departemen perlindungan lingkungan, industri pengolahan air, industri anggur dan farmasi, divisi pencegahan epidemi, rumah sakit, dan lain-lain. Sehingga bagi pengguna tidak perlu repot dengan menggunakan alat ini.
Dengan adanya komunikasi data RS232 pada alat ini tentu akan mempermudah Anda jika ingin melakukan transfer data hasil pengukuran. Tidak hanya itu saja, perangkat ini juga memiliki layar LCD digital yang lebar sehingga Anda dapat dengan mudah melakukan pembacaan hasil pengukuran.
Fitur Alat Ukur Kekeruhan Portabel AMTAST TU006 :
- Kalibrasi yang cepat dengan multi-point.
- Tersedia dua mode catu daya AC dan DC.
- Merupakan perangkat yang hemat energi.
- Dilengkapi fungsi mati otomatis guna menghemta daya baterai.
- Menggunakan mikrokomputer sehingga dapat melakukan pengukuran dengan sangat handal.
- Lengkap dengan interface komunikasi data RS232 guna transfer data hasil pengukuran.
- Tampilan layar LCD yang besar sehingga dapat dengan mudah melihat hasil pengukuran.
- Fungsi pemrosesan data non-linear.
Bergerak dibidang distributor, kami Ukurdanuji Berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur terbaik diberbagai jenis dan macam alat-alat ukur baik digital maupun yang masih analog.
Untuk pembelian produk silahkan hubungi Kantor Ukurdanuji yang berada di Jl. Raya Karanggintung, KM. 2 No. 7 Kec. Sumbang, Kab. Banyumas, Jawa Tengah 53183