Alat Pengukur Suhu AMTAST SM6806A merupakan alat ukur yang digunakan untuk memantau suhu presisi tinggi dan mengukur suhu suatu lingkup. Nilai akurasi alat yang baik tentu akan menghasilkan hasil pengukuran yang akurat. Selain itu, perangkat ini juga mempunyai waktu respon kerja yang bagus sehingga pengguna dapat menghemat waktu saat melakukan pengukuran menggunakan alat ini.
Alat ukur ini sangat cocok digunakan oleh para pengguna yang memerlukan pemantauan suhu di truk pengangkut, kantor, sekolah, bahkan ruang penyimpanan produksi di pabrik untuk tetap memastikan kualitas produksi tetap terjaga. Dalam pengoperasiannya, termometer ini menggunakan sensor yang sangat sensitif sehingga pengguna tidak perlu ragu lagi jika tidak mendapatkan hasil yang tepat. Alat ini dapat menampilkan 3 satuan pengukuran suhu yaitu Kelvin, Fahrenheit dan Celcius.
Fitur Alat Pengukur Suhu AMTAST SM6806A :
- Mendukung tiga satuan pengukuran suhu yang dapat dipilih sesuai kebutuhan yaitu Kelvin, Celcius, dan Fahrenheit.
- Termometer ini telah dilengkapi dengan sensor pengukuran yang memiliki nilai sensitivitas tinggi sehingga akan menghasilkan hasil yang akurat dalam waktu yang singkat.
- Dapat membaca nilai MAX dan MIN.
- Memiliki kapasitas memoti penyimpanan data hasil.
- Memiliki waktu respon kerja yang tergolong cepat sehingga dapat menghemat waktu pengukuran Anda.
- Merupakan alat yang tergolong ekonomis dan alat ini juga efisien, karena piranti ini tidak memerlukan banyak biaya saat proses pengukurannya.
- Aman dan nyaman dioperasikan oleh para pengguna.
UkurdanUji adalah unit bisnis dari JVM yang memiliki fokus mendistribusikan alat ukur dan uji di Indonesia. Kami berusaha semaksimal mungkin menjaga kualitas produk dan pelayanan untuk Anda.
Untuk pemesanan Alat Pengukur Suhu AMTAST SM6806A atau info lengkap mengenai Thermometer silahkan hubungi kami di kontak kami. Anda juga dapat mengunjungi toko kami di Jl. Raya Karanggintung, KM. 2 No. 7 Kec. Sumbang, Kab. Banyumas, Jawa Tengah 53183 untuk mendapatkan penawaran khusus dan pelayanan langsung dari kami.