Vickers Hardness Tester TMTECK MHV-50Z merupakan alat yang berfungsi untuk mengukur resistansi suatu padatan serta alat pengukur kekerasan yang memiliki akurasi yang tinggi dan penggunaan yang mudah. Tingkat kekerasan suatu obyek tergantung pada diktilitas, kekakuan elastik, keliatan, kekuatan, ketangguhan, viskoelastisitas, dan kekentalan.Alat ini dapat mengetahui kekuatan atau ketahanan suatu (bahan) material.
Kekerasan (hardness) itu sendiri ialah salah satu sifat mekanik dari suatu material selain sifat fisik dan teknologik yang dimilikinya. Perangkat ini sangat berguna bagi pengguna yang ingin melakukan pengukuran seperti dalam dunia industri dan juga dunia konstruksi bangunan. Perangkat ini akan menjadi solusi pengukuran Anda yang dapat dioperasikan secara aman dan nyaman.
Fitur Vickers Hardness Tester TMTECK MHV-50Z :
- Mampu menyimpan data hasil pengukuran.
- Perangkat dapat di pasang dengan sistem CCD.
- Banyak digunakan pada lembaga penielitian ilmiah, universitas, unit produksi dan lembaga metrologi.
- Terdapat layar LCD digital yang akan menampilkan hasil pengukuran secara jelas.
- Mampu dihubungkan ke printer untuk keperluan cetak data hasil pengukuran.
- Lengkap dengan microscope.
Ukurdanuji adalah unit bisnis dari JVM yang membidangi penyediaan instrumen pengujian dan pengukuran. Kami menyediakan semua instrumen pengukuran dan pengujian sesuai dengan yang Anda inginkan.
Bagi pemesanan langsung saja hubungi kami melalui kontak yang ada di website ini. Baik email dan telepon, pesan atau whatsapp, atau bisa langsung saja datang ke alamat kantor kami. Kami akan merespon sebaik dan secepat-cepatnya.